Kami berusaha untuk melakukan pendekatan yang paling konsisten dan transparan dengan semua pemegang saham kami. Melihat kedepan, TBS berkomitmen untuk melanjutkan fase penurunan operasi pertambangan batubara dan beralih ke divisi yang lebih berkelanjutan seperti energi terbarukan, kendaraan listrik, dan pengelolaan limbah. Perubahan strategis ini mencerminkan dedikasi kami terhadap praktik bisnis yang berorientasi pada masa depan di tengah lanskap ekonomi yang terus berubah.